BABINSA KORAMIL 05/PAKUALAMAN LAKSANAKAN SAMBANG KAMLING CIPTAKAN KEAKRABAN DENGAN PRAJURIT NDALEM KADIPATEN PAKUALAMAN

PAKUALAMAN - Babinsa Kel.Gunungketur Koramil 05/Pakualaman melaksanakan Sambang Kampling di wilayah binaanya termasuk salah satu bagian dari wilayahnya adalah Ndalem Kadipaten Pakualaman, hal ini dilaksanakan sebagai bentuk pelaksanan Binwanwil yang menjadi tugas tanggung jawabnya.

Disampaikan oleh Serda Kirpan saat melaksanakan sambang kamling di regol Ndalem Kadipaten Pakualaman bahwa kamtibmas atau situasi wilayah yang kondusif adalah menjadi tanggung jawab semua pihak termasuk Aparat Kewilayahan dan Prajurit Ndalem Kadipaten Pakualaman

Disamping upaya kerja sama bidang kamtibmas Serda Kirpan juga berinteraksi dengan prajurit untuk menjalin keakraban.Sabtu (24/4/2021).

Dikatakan Mbah Gito sebagai abdi dalem Kadipaten Pakualaman mengucapkan terima kasih atas perhatian kepedulian dan kebersamaan Pak Kirpan dengan kami prajurit Kadipaten Pakualaman untuk bersama menciptakan situasi lingkungan Kemantren Pakualaman yang kondusif, terima kasih juga atas motifasinya.kata Mbah Gito.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kasdim Jogja Lakukan Pemantauan Malam Natal 2024 Bersama Forkopimda Kota Yogyakarta

Dansatgas TMMD Reguler Ke-121 Kodim 0734/Kota Yogyakarta Tinjau Progres Pembangunan Balai RW

KEMANTREN KRATON PERSIAPAN PENGAMANAN WILAYAH MENJELANG NATARU