Jumat, 11 November 2022

Jalin Silahturami Babinsa Komsos Dengan Warga

JOGJA  - Guna meningkatkan kedekatan dan silahturahmi dengan warga di wilayah binaannya, Serda Sentot Hery Babinsa Cokrodiningratan Koramil 01/Jetis Kodim 0734/Kota Yogyakarta rutin melaksanakan kegiatan komsos dengan warga.

Komsos memang sudah menjadi tugas pokok Babinsa untuk mengenali wilayah binaannya, bukan hanya dengan perangkat pengurus di wilayah dan warga, tapi juga mengenali lingkungan yang menjadi wilayah binaannya. Sebab apa yang sedang terjadi di wilayah seorang Babinsa harus bisa ikut mengatasi.

Komsos dengan warga memang sangat rutin dilaksanakan oleh Babinsa. Selain untuk menyampaikan informasi juga untuk berbagi informasi dan kisah antara warga dengan Babinsa. Karena dengan komsos ini diharapkan akan terjalin komunikasi dan silahturahmi yang baik antara Babinsa dengan warga di wilayah binaanya.

Ya, karena komsos ini merupakan tugas pokok dari Babinsa. Karena diharapkan dengan komsos ini bisa menjadi sarana komunikasi dan berbagi informasi, serta untuk sarana terjalinnya silahturahmi antara Babinsa dengan warga di wilayah binaannya, ujar Serda Sentot Hery.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jalin Silaturahmi Dan Kedekatan, Babinsa Sambangi Warga

Yogyakarta – Babinsa Notoprajan Koramil 13/Ngampilan, Sertu Wardiyono menyambangi warga di wilayah binaan di kampung Serangan kelurahan No...